Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Selamat Datang di Laman Website Madrasah Ibtidaiyah Nurul Huda Semarum Ds. Semarum Kec. Durenan Kab.Trenggalek

26 Feb 2012

Verifikasi Sementara Usulan DUP Guru RA/Madrasah 2012

Usulan Daftar Urut Prioritas/Longlist Bakal Calon Peserta Sertifikasi dan Verifikasi Longlist Guru RA/Madrasah 2012 (* Demi terlaksananya penetapan calon peserta sertifikasi guru yang tepat, benar, dan akurat dimohon kepada semua pihak agar memberikan laporan kepada Mapenda Kab./Kota jika terbukti menemukan adanya kecurangan atau manipulasi data (terutama masa kerja) ataupun sudah pernah mengikuti sertifikasi namun tercantum dalam usulan...

24 Feb 2012

Kisi - Kisi & Soal UN/UAMBN

Ujian nasional merupakan rutinitas tahunan yang selalu menjadi momok bagi siswa siswi baik di tingkat SD,SMP,hingga SMA/SMK kenapa? Karena sebagian peserta didik menerapkan sisitem belajar kebut semalam. Jelas cara seperti ini bukan jalan keluar terbaik dalam persiapan mengikuti ujian nasional. Sebenarnya kalau jauh-jauh hari dipersiapkan dengan matang tentunya kita tidak akan takut menghadapi dengan istilah UN. Selain itu peran guru dan...

Petunjuk Teknis BOS 2012

Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Dilingkungan Kementrian Agama naik + 40%.  Peningkatan naiknya dana  BOS yang dialokasikan per-siswa per-tahunya. Yakni untuk tingkat Madrasah Ibtidaiyah (MI) dari tahun 2011 senilai Rp. 397 ribu menjadi Rp. 580 ribu.Sedangkan tingkat Madrasah Tsanawiyah dari Rp. 570 ribu menjadi Rp. 710 ribu. Peningkatan ini sudah seharusnya diimbangi dengan peningkatan pengelolaan BOS yang sesuai aturan, serta diharapkan...

23 Feb 2012

Cara Belajar yang Efektif

Seorang pelajar atau mahasiswa tidak asing lagi dengan namanya belajar. Kadang kita masih kesulitan untuk menerapkan belajar yang efektif, di sini kami mencoba memberikan tips dan semoga bermanfaat bagi teman-teman. "Kesuksesan datang dari diri kita sendiri kalau ada kemauan dan kerja keras" Untuk menjadi seseorang yang sukses, Anda perlu memahami proses belajar Anda. Anda harus mulai dengan memahami kebutuhan dan kepentingan Anda sendiri,...

20 Feb 2012

KEGIATAN IDUL ADHA

Idul Adha dan peristiwa kurban yang setiap tahun dirayakan umat muslim di dunia seharusnya tak lagi dimaknai sebatas proses ritual, tetapi juga diletakkan dalam konteks peneguhan nilai-nilai kemanusiaan dan spirit keadilan.  Kurban dalam bahasa Arab sendiri disebut dengan qurbah yang berarti mendekatkan diri kepada Allah. Dalam ritual Idul Adha itu terdapat apa yang biasa disebut udlhiyah (penyembelihan hewan kurban). Pada hari itu...

17 Feb 2012

Pembelajaran Berbasis IT

Semua orang pasti membutuhkan apa yang namanya teknologi. Bagi siswa, teknologi dapat membantu dalam proses pembelajaran. Internet salah satunya. Internet amat berguna untuk pencarian tugas-tugas yang diberikan oleh guru. Dan juga dapat dijadikan sarana pencarian untuk beberapa materi pelajaran yang ada dan juga untuk mengali informasi. Untuk itu perlu adanya pengenalan IT mulai dini (tingkat dasar) kepada siswa-siswi, demi mewujudkan itu...

16 Feb 2012

Standar Pembiayaan Pendidikan

Pembiayaan pendidikan terdiri atas biaya investasi, biaya operasi, dan biaya personal. Biaya investasi satuan pendidikan sebagaimana dimaksud di atas meliputi biaya penyediaan sarana dan prasarana, pengembangan sumberdaya manusia, dan modal kerja tetap. Biaya personal sebagaimana dimaksud pada di atas meliputi biaya pendidikan yang harus dikeluarkan oleh peserta didik untuk bisa mengikuti proses pembelajaran secara teratur dan berkelanjutan. Biaya operasi satuan pendidikan sebagaimana dimaksud di atas meliputi: Gaji pendidik dan tenaga...

Standar Sarana dan Prasarana

Setiap satuan pendidikan wajib memiliki sarana yang meliputi perabot, peralatan pendidikan, media pendidikan, buku dan sumber belajar lainnya, bahan habis pakai, serta perlengkapan lain yang diperlukan untuk menunjang proses pembelajaran yang teratur dan berkelanjutan. Setiap satuan pendidikan wajib memiliki prasarana yang meliputi lahan, ruang kelas, ruang pimpinan satuan pendidikan, ruang pendidik, ruang tata usaha, ruang perpustakaan, ruang laboratorium, ruang bengkel kerja, ruang unit produksi, ruang kantin, instalasi daya dan jasa, tempat...

Standar Penilaian Pendidikan

Penilaian pendidikan pada jenjang pendidikan dasar dan menengah terdiri atas: Penilaian hasil belajar oleh pendidik; Penilaian hasil belajar oleh satuan pendidikan; dan Penilaian hasil belajar oleh Pemerintah. Penilaian pendidikan pada jenjang pendidikan tinggi terdiri atas: Penilaian hasil belajar oleh pendidik; dan Penilaian hasil belajar oleh satuan pendidikan tinggi. Penilaian pendidikan pada jenjang pendidikan tinggi sebagaimana dimaksud di atas diatur oleh masing-masing perguruan tinggi sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku. Berikut...

Standar Pengelolaan

Standar Pengelolaan terdiri dari 3 (tiga) bagian, yakni standar pengelolaan oleh satuan pendidikan, standar pengelolaan oleh Pemerintah Daerah dan standar pengelolaan oleh Pemerintah. Berikut ini, Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia yang berkaitan dengan Standar Pengelolaan. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Sumber : BSNP Indone...

Standar Pendidikan dan Tenaga Kependidikan

Pendidik harus memiliki kualifikasi akademik dan kompetensi sebagai agen pembelajaran, sehat jasmani dan rohani, serta memiliki kemampuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional. Kualifikasi akademik yang dimaksudkan di atas adalah tingkat pendidikan minimal yang harus dipenuhi oleh seorang pendidik yang dibuktikan dengan ijazah dan/atau sertifikat keahlian yang relevan sesuai ketentuan perundang-undangan yang berlaku. Kompetensi sebagai agen pembelajaran pada jenjang pendidikan dasar dan menengah serta pendidikan anak usia dini meliputi: *...

Standar Proses

Proses pembelajaran pada satuan pendidikan diselenggarakan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik. Selain itu, dalam proses pembelajaran pendidik memberikan keteladanan. Setiap satuan pendidikan melakukan perencanaan proses pembelajaran, pelaksanaan proses pembelajaran, penilaian hasil pembelajaran, dan pengawasan...

Standar Kompetensi Lulusan

Standar Kompetensi Lulusan untuk satuan pendidikan dasar dan menengah digunakan sebagai pedoman penilaian dalam menentukan kelulusan peserta didik. Standar Kompetensi Lulusan tersebut meliputi standar kompetensi lulusan minimal satuan pendidikan dasar dan menengah, standar kompetensi lulusan minimal kelompok mata pelajaran, dan standar kompetensi lulusan minimal mata pelajaran. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 23 Tahun 2006 menetapkan Standar Kompetensi Lulusan (SKL) untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Lampiran...

Standar Isi

Standar Isi mencakup lingkup materi minimal dan tingkat kompetensi minimal untuk mencapai kompetensi lulusan minimal pada jenjang dan jenis pendidikan tertentu. Standar isi tersebut memuat kerangka dasar dan struktur kurikulum, beban belajar, kurikulum tingkat satuan pendidikan, dan kalender pendidikan. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah, menetapkan: Standar Isi Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar SD-MI, SDLB, SMP-MTs, SMPLB, ...

Kegiatan Wisuda MI Semarum

Dalam rangka pelepasan siswa Kelas 6 MI Semarum yang agenda tersebut di kemas dalam kegiatan wisuda purnawita dan juga di ramaikan dengan penampilan siswa-siswi MI Semarum dan juga tak kalah ketinggalan siswa-siswi R.A Nurul Huda Semarum ikut berpartisipasi memeriahkan kegiatan wisuda. Harapan lembaga MI Semarum dalam agenda tersebut selain melepas siswa kelas 6 telah dinyatakan lulus pada tingkatan pendidikan dasar 6 tahun juga sebagi ajang...